Kisah | Membantu Nasabah Menyelesaikan Kredit Macetnya 1156 - CIMB Niaga

Pulo Siregar
Minggu, 14 Januari 2024 | 23:00 WIB Last Updated 2024-04-10T08:25:07Z

 

Barangkali bermanfaat. Khususnya bagi yang ingin menggunakan jasa Lembaga Bantuan Mediasi Nasabah (LBMN) untuk menyelesaikan permasalahan Kartu Kredit/KTA/Pinjaman Macetnya di Bank/Finance/Fintech/Pinjol/PUJK lainnya, kurang lebih seperti inilah proses awal hingga akhir permintaan Bantuan Mediasi/Negosiasi kepada LBMN  yang disalin dari hasil komunikasi via Chat di Whatsapp. 

Mekanisme yang cukup simple dan praktis tapi aman. Bisa tanpa tatap muka, baik tatap muka dengan LBMN maupun tatap muka dengan pihak Bank, semuanya bisa terselesaikan dengan memanfaatkan teknologi dan fasilitas yang ada menyesesuaikan/mengikuti perkembangan jaman yang sudah serba digital/virtual.  Nasabahpun bisa tinggal duduk manis, dimanapun Nasabah itu berada baik di Jakarta maupun di luar Jakarta bahkan luar pulau,  tapi permasalahannya dengan pihak Bank bisa terselesaikan dengan baik tanpa membayar sepeserpun sebelum beres.

Mekanisme yang sudah teruji dan belum pernah ada masalah selama ini, sehingga belum pernah ada Nasabah yang menggunakan jasa LBMN complain ke LBMN,  apalagi merasa tertipu, dari sejak tahun 2007 semenjak Lembaga Bantuan Mediasi Nasabah (LBMN) didirikan, semenjak pegiat sejenis belum ada LBMN sudah ada. Karena belum membayar sepeserpun sebelum beres itu mungkin yang membuat Calon pengguna jasa LBMN yakin dan percaya.

Untuk contoh kasus ini, yang bersangkutan menginginkan untuk dibantu beresin permasalahannya di Bank CIMB Niaga. Yang bersangkutan ini merupakan korban penipuan yang mengatasnamakan CIMB Niaga. Bahwa meskipun berada di sekitar Jakarta  namun karena keterbatasan ijin utuk tidak masuk kerja, penanganannya dipercayakan kepada LBMN yang hasil akhirnya berupa hasil win-win solution berupa cicilan tetap. Namun berhubung skim cicilan tetapnya langsung diberikan kepada Nasabahnya langsung sehingga tidak bisa ditampilkan pada postingan ini.

Berikut ini transkrip  komunikasinya, mulai dari  awal hingga akhir yang dilayani oleh Pulo Siregar mewakili LBMN. Disalin sesuai aslinya,  kecuali untuk menjaga privasi  hal-hal yang dianggap perlu untuk tidak dipublikasikan  secara terang benderang namun diedit atau diganti dengan kode lain sesuai keperluan.

*****


19/05/20 07.07 - Yohxxxx: Selamat pagi , saya mau menanyakan mengenai penutupan kartu kredit
19/05/20 07.32 - Yohxxxx: Apakah sy bisa berkonsultasi dgn bapak Pulo Siregar langsung?
19/05/20 08.30 - Yohxxxx: Panggilan suara tak terjawab
19/05/20 08.51 - Pulo Siregar: Via wa aja dulu ya. Disampaikan dulu aja permasalahannya spt apa spy bisa dikasih tanggapan yg sesuai.
19/05/20 08.52 - Yohxxxx: Baik pak
19/05/20 08.56 - Yohxxxx: Saya pemilik kartu kredit bank CIMB NIAGA . Pada tgl 18 april sy kena tipu dari org yg telp mengaku dari CIMB NIAGA akibatnya sy mengalami kerugian sebesar Rp 32,800,000 dan ditagihkan oleh bank CIMB NIAGA.
Saya keberatan untuk membayar seluruh tagihan karena sy tidak melakukannya, saya korban penipuan.
Yg sy tanyakan adalah apakah bapak bisa membantu sy dalam hal ini.
19/05/20 09.03 - Yohxxxx: Bagaimana pak
19/05/20 09.03 - Yohxxxx: Apakah bisa membantu saya, atau saya mengunjungi tempat bapak
19/05/20 09.06 - Pulo Siregar: Posisi di jakarta atau dimana?
19/05/20 09.07 - Yohxxxx: Sy di jakarta pusat
19/05/20 09.08 - Yohxxxx: Apakah sy berbicara dgn bapak Pulo Siregar
19/05/20 09.08 - Pulo Siregar: Iya benar. Saya sendiri
19/05/20 09.09 - Yohxxxx: Oh ya pak saya Yohxxxx
19/05/20 09.10 - Pulo Siregar: Ceritanya gimana bisa spt itu. Lalu ketahuannya kena tipu dari mana
19/05/20 09.10 - Yohxxxx: Boleh saya telp ?
19/05/20 09.13 - Pulo Siregar: Via wa aja. Biar bisa dipelajari nanti kronologisnya gimana. Kebetulan masih dijalan juga. Bawa kendaraan
19/05/20 09.13 - Yohxxxx: Baik pak
19/05/20 09.20 - Yohxxxx: <Media tidak disertakan>
Kronologi penipuan di  kartu kredit Visa CIMB NIAGA.pdf
19/05/20 09.32 - Yohxxxx: <Media tidak disertakan>
billing tagihan CIMB NIAGA.pdf
19/05/20 09.33 - Yohxxxx: Ini kronologi kejadian dan kerugian yang ditagih oleh CIMB NIAGA
19/05/20 09.33 - Yohxxxx: Saya buat dalam bentuk pdf karena cukup panjang
19/05/20 09.35 - Yohxxxx: Kalau Pak Pulo dapat membantu saya akan ke tempat bapak
19/05/20 09.36 - Pulo Siregar: Yg sms2 nya itu bisa diforward?
19/05/20 09.36 - Pulo Siregar: Sama waktu menghubungi pihak CIMB Niaga pake nomor telpon brp
19/05/20 09.37 - Yohxxxx: Sy mengubungi CIMB NiAGA dgn nomor 14041
19/05/20 09.38 - Yohxxxx: ‎IMG-20200519-WA0000.jpg (file terlampir)
19/05/20 09.38 - Yohxxxx: ‎IMG-20200519-WA0001.jpg (file terlampir)
19/05/20 09.38 - Yohxxxx: <Media tidak disertakan>
19/05/20 09.38 - Yohxxxx: <Media tidak disertakan>
Rekaman suara penipuan.mpeg
19/05/20 09.39 - Yohxxxx: ‎IMG-20200519-WA0002.jpg (file terlampir)
19/05/20 09.40 - Pulo Siregar: Ok. Saya pelajari dulu ya
19/05/20 09.40 - Yohxxxx: Ini yg sms sy terima tgl 16 mei kemarin padahal kartu kredit sudah diblokir permanen oleh CIMB NIAGA
19/05/20 09.41 - Yohxxxx: Baik pak sy menunggu
19/05/20 09.44 - Yohxxxx: <Media tidak disertakan>
19/05/20 09.45 - Yohxxxx: Ini rekaman pembicaraan dari penelpon tgl 16 mei 2020
19/05/20 11.35 - Yohxxxx: Siang pak Pulo
19/05/20 13.51 - Yohxxxx: Gimana pak menurut bapak apa yg harus sy lakukan
19/05/20 14.20 - Yohxxxx: Bapak bisa membantu mediasi ?
19/05/20 14.40 - Pulo Siregar: Bentar ya..lagi ada zoom meeting soalnya
19/05/20 14.59 - Yohxxxx: Ok
19/05/20 17.35 - Pulo Siregar: Oh ya. Kalau mengenai yg lapor ke polisi itu gimana hasilnya
19/05/20 17.36 - Yohxxxx: Sudah BAP tapi polisi juga masih mencari tahu sumber telpon yg dipakai penipu
19/05/20 17.37 - Yohxxxx: Untuk yg tgl 16 mei kemarin sudah dibuatkan laporan tambahan
19/05/20 17.37 - Yohxxxx: Kartu kredit yg sudah diblokir permanen tapi masih keluar sms transaksi ,
19/05/20 17.39 - Pulo Siregar: Waktu itu memang udh ada perintah pemblokiran?
19/05/20 17.39 - Yohxxxx: Tanggal 18 april langsung sy minta diblokir kartu kredit
19/05/20 17.42 - Pulo Siregar: Yg jadi laporan tambahannya apa ya
19/05/20 17.45 - Yohxxxx: Terjadi usaha penipuan kedua kali dgn cara yang sama . Dan menggunakan nomor +0214041
Kemudian ada sms2 notifikasi dari CIMB NIAGA padahal kartu kredit sudah diblokir dan rekaman percakapan yg sempat sy buat.
19/05/20 17.51 - Pulo Siregar: Ok. Ada bukti lapor polisinya ga
19/05/20 17.52 - Yohxxxx: Ada pak
19/05/20 17.52 - Yohxxxx: Sy kirim ya
19/05/20 17.52 - Pulo Siregar: Ok
19/05/20 17.53 - Yohxxxx: ‎IMG-20200519-WA0010.jpg (file terlampir)
19/05/20 17.57 - Pulo Siregar: Coba dipastikan lagi status kartu kredit tersebut. Apakah masih kondisi aktif atau sudah diblokir.
19/05/20 17.58 - Yohxxxx: Sudah diblokir pak
19/05/20 17.58 - Yohxxxx: <Media tidak disertakan>
19/05/20 18.00 - Yohxxxx: Ini pembicaraan sy dgn 14041 setelah selesai penelpon tgl 16 mei sy langsung hub 14041 untuk menanyakan status kartu kredit apakah masih diblokir atau tidak
19/05/20 18.03 - Pulo Siregar: Ok


20/05/20 06.20 - Yohxxxx: Pagi pak Pulo
20/05/20 06.21 - Yohxxxx: Bapak bisa bantu sy dalam mediasi dgn bank ?
20/05/20 09.39 - Yohxxxx: Bisa ketemu dengan pak Pulo di kantor bapak?
20/05/20 10.06 - Pulo Siregar: Sekarang kantor lagi pada tutup ya. Krn psbb ini. Kalau soal.dibantu mediasi krn ini sudah masuk ranah kepolisian jadi lebih baik kita tunggu hasil dari pihak kepolisian dulu aja dulu.
20/05/20 10.07 - Pulo Siregar: Pihak bank CIMB Niaga udh tau kan? Udh dilapor ke pihak kepolisian?
20/05/20 10.07 - Yohxxxx: Menurut sy kepolisian belum ada kepastian pak
20/05/20 10.07 - Yohxxxx: Masalahnya skrg ok saya tanggung jawab tapi jangan ditagih semuanya
20/05/20 10.08 - Yohxxxx: Nah untuk itu sy perlu diskus dengan pak Pulo
20/05/20 10.09 - Yohxxxx: Karena saya awam dalam urusan ini , jadi sy bermaksud minta bantuan pihak ketiga seperti pak Pulo untuk membantu penyelesaian dengan pihak bank
20/05/20 10.11 - Yohxxxx: Mereka sudah tahu pak , tapi jawaban nya sudah klise kenapa otp diberikan . Padahal sudah saya jelaskan saya kena tipu dari org yg memakai telp mirip dengan call center bank cimb 14041
20/05/20 10.12 - Yohxxxx: Atau kita bisa bertelepon dulu ? Saya yg hub bapak di nomor brp
20/05/20 10.16 - Pulo Siregar: Nanti jam 2 an kalau gitu ya. Soalnya lagi ada kesibukan nih dikit
20/05/20 10.17 - Yohxxxx: Boleh
20/05/20 10.17 - Yohxxxx: Saya telp ke nomor brp pak
20/05/20 10.17 - Pulo Siregar: Ke nomor ini bisa
20/05/20 10.18 - Yohxxxx: Siap, jam 2 saya telp pak Pulo
20/05/20 10.25 - Pulo Siregar: Ok
20/05/20 14.53 - Pulo Siregar: Dokumen yg diperlukan sekarang copy ktp aja dulu. Dikirim via wa. Spy bisa kami buat draft surat kuasanya.
20/05/20 14.53 - Yohxxxx: Ok pak
20/05/20 14.54 - Yohxxxx: ‎IMG-20200520-WA0008.jpg (file terlampir)
20/05/20 14.55 - Pulo Siregar: Nomor kartu yg lengkapnya juga ya. Yg di biling pake  xxxx
20/05/20 14.56 - Yohxxxx: ‎IMG-20200520-WA0009.jpg (file terlampir)
20/05/20 14.56 - Yohxxxx: Ini kartunya pak
20/05/20 15.01 - Pulo Siregar: Ok..kami buatkan dulu draft surat kuasanya ya. Dan sambil jalan Spy dibuat kronologis kejadiannya. Per tanggal aja dibuat
20/05/20 15.01 - Yohxxxx: Ya pak
20/05/20 20.10 - Yohxxxx: Draft surat kuasanya sudah ada pak?
20/05/20 20.18 - Pulo Siregar: Belum. Besok siang saya usahakan
20/05/20 20.19 - Yohxxxx: saya sedang buat kronologis per tanggal
20/05/20 20.19 - Pulo Siregar: Oke
20/05/20 20.20 - Yohxxxx: barusan saya terima sms dari 14041
20/05/20 20.21 - Yohxxxx: Ubah tagihanRp32806462 di KK4Digit akhir7206 kecicilan0.99% tenor36bln.SMS ke14041,ketik AP<spasi>SUP<spasi> tgl lahir4DigitKK.Contoh:AP SUP 071234.S&KBerlaku
20/05/20 20.21 - Yohxxxx: Ini sih berat bayar di bunga
20/05/20 20.31 - Pulo Siregar: Iya. Sama tenornya juga masih agak sempit. Takut mengganggu cash flow nanti
20/05/20 20.32 - Yohxxxx: Betul pak
20/05/20 22.18 - Yohxxxx: <Media tidak disertakan>
SURAT KEPADA _Bpk. Pulo.docx
20/05/20 22.19 - Yohxxxx: ‎IMG-20200519-WA0000.jpg (file terlampir)
20/05/20 22.19 - Yohxxxx: ini capture nomor telpon yang mirip dengan call center CIMB NIAGA tgl 18 April 2020
20/05/20 22.21 - Yohxxxx: ‎IMG-20200520-WA0011.jpg (file terlampir)
Sms lanjutan tgl 19-20 April yang berisi notifikasi transaksi kartu kredit (kartu kredit sudah diblokir)
20/05/20 22.22 - Yohxxxx: <Media tidak disertakan>
email dari Shopee.pdf


21/05/20 11.02 - Yohxxxx: pagi pak Pulo
21/05/20 11.55 - Pulo Siregar: Pagi
21/05/20 11.56 - Pulo Siregar: <Media tidak disertakan>
Yohxxxx - CIMB Niaga.pdf
21/05/20 11.57 - Pulo Siregar: Itu udh saya buat ya surat kuasanya. Tinggal print lalu tandatangan lalu nanti dikirim via gosend. 2 lembar ya yg aslinya. Krn ada 2 penerima kuasa itu spy masing2 dapat 1. Kalau utk pak Yohxxxx nanti dapat copynya aja
21/05/20 11.59 - Yohxxxx: Baik pak
21/05/20 12.01 - Yohxxxx: Pak kalau hal fee nanti bagaimana?
21/05/20 12.02 - Pulo Siregar: Seperti yg kita bicarakan kemarin aja. Setengahnya dulu pas udh ngasih surat kuasa sisanya setelah berhasil
21/05/20 12.03 - Yohxxxx: Nanti saya bisa dapat tanda terimanya juga ya pak
21/05/20 12.04 - Yohxxxx: Jadi yg setengah itu nominalnya brp ?
21/05/20 12.04 - Yohxxxx: Dan tf nya kemana
21/05/20 12.07 - Pulo Siregar: Tanda terimanya bukti transfernya aja. Kan sama aja.
21/05/20 12.08 - Yohxxxx: Boleh
21/05/20 12.09 - Pulo Siregar: Bank BCA no. rek:  2302285242 an. Pulo Siregar
21/05/20 12.09 - Yohxxxx: Jadi saya tf ke pak Pulo untuk yg pertama ya
21/05/20 12.10 - Pulo Siregar: Ok
21/05/20 12.10 - Yohxxxx: Saya siapkan surat2 nya
21/05/20 12.10 - Yohxxxx: Bapak perlu data apalagi
21/05/20 12.11 - Yohxxxx: Dan untuk pertemuan kalau diperlukan di alamat mana ?
21/05/20 12.13 - Pulo Siregar: Yg surag kuasa itu aja. Yg lainnya udh bisa saya print dari yg dikrim kemarin
21/05/20 12.14 - Yohxxxx: Ok pak
21/05/20 12.16 - Yohxxxx: Saya kirim menggunakan TIKI bisa pak
21/05/20 12.18 - Yohxxxx: Kalau pak Pulo ada di lokasi skrg saya kirim pakai gosend
21/05/20 12.19 - Pulo Siregar: Ada di lokasi. Pake tiki juga gpp
21/05/20 12.20 - Yohxxxx: Oke pak
21/05/20 12.21 - Yohxxxx: Ini sudah lengkap alamatnya 
Nanti sy cantumkan no hp pak Pulo ya
21/05/20 12.22 - Pulo Siregar: Udh lengkap. Dicantumkan aja nomor hp saya. Spy bisa dihubungi pas mau nyampe. Krn banyak yg diportal
21/05/20 13.33 - Yohxxxx: ‎IMG-20200521-WA0004.jpg (file terlampir)
21/05/20 13.34 - Pulo Siregar: Ok


22/05/20 10.28 - Yohxxxx: Pagi , pak Pulo sudah dapat notifikasi sms dari TIKI?
22/05/20 11.17 - Yohxxxx: <Media tidak disertakan>
DP jasa mediasi.pdf
22/05/20 12.08 - Pulo Siregar: Surat kuasa udh nyampe barusan
22/05/20 12.08 - Pulo Siregar: Ok. Tq
22/05/20 12.09 - Yohxxxx: Sama2
22/05/20 12.09 - Pulo Siregar: Hari ini rencana surat kami kirim ke CIMB Niaga. Draft suratnya udh selesai
22/05/20 12.09 - Yohxxxx: Baik pak, nanti saya minta di fotoin juga suratnya ya
22/05/20 12.11 - Pulo Siregar: Ok. Kira2 jam 2 an ya. Akan kami kirim juga via email utk informasi yg lebih cepat ke managemennya
22/05/20 12.11 - Yohxxxx: Ya pak
22/05/20 12.12 - Pulo Siregar: Kasih alamat emailnya juga spy kami buat cc nya
22/05/20 12.12 - Yohxxxx: Email saya winitanixxxx@gmail.com
22/05/20 12.13 - Pulo Siregar: Ok
22/05/20 12.13 - Yohxxxx: Terima kasih pak Pulo
22/05/20 14.42 - Pulo Siregar: Pak Yohxxxx. Ada pernah diminta utk bikin formulir sanggahan ga. Kalau ada spy dikirim juga. Utk kita lampirkan
22/05/20 14.47 - Yohxxxx: Ada pak , saya sedang diluar kalau sudah pulang saya kirim
22/05/20 14.47 - Yohxxxx: Sebentar saya cari di email
22/05/20 14.53 - Pulo Siregar: Ok
22/05/20 14.53 - Yohxxxx: <Media tidak disertakan>
Form Sanggahan Transaksi 4579420000267206.pdf
22/05/20 14.59 - Pulo Siregar: <Media tidak disertakan>
Surat ke Bank CIMB Niaga.pdf
22/05/20 14.59 - Pulo Siregar: Ini draft suratnya
22/05/20 15.05 - Yohxxxx: Sudah saya baca dan isi surat tersebut sudah sesuai.
22/05/20 15.07 - Yohxxxx: Saya baca lagi sebentar pak
22/05/20 15.16 - Yohxxxx: Pak Pulo , saya di telpon penipu tanggal 18 April sekitar pukul 19.40
22/05/20 15.18 - Pulo Siregar: Ok. akan disesuaikan
22/05/20 15.18 - Yohxxxx: Baik pak
22/05/20 15.21 - Yohxxxx: Saya menghubungi kembali 14041 sekitar pukul 20.30
22/05/20 15.24 - Yohxxxx: Pak info tambahan saya pernah disuruh mengirim email ke bagian collection untuk permohonan karena covid 19 dan jawaban dari bagian collection adalah penangguhan selama 3 bulan dengan bayar minimum payment + bayar bunga
22/05/20 15.24 - Yohxxxx: Setelah itu bayar full
22/05/20 15.25 - Pulo Siregar: bisa diforward emailnya? ke lembagabantuanmediasi@gmail.com
22/05/20 15.28 - Yohxxxx: Bisa pak
22/05/20 16.22 - Yohxxxx: <Media tidak disertakan>
CIMB NIAGA_YohxxxxWinitan.pdf
22/05/20 16.23 - Yohxxxx: Ini surat saya ke bagian collection itu pak
22/05/20 16.27 - Yohxxxx: Saya waktu itu coba buat surat ternyata hasilnya hanya penangguhan selama 3 bulan + bayar bunga
22/05/20 16.32 - Pulo Siregar: Balasannya itu ga belum dikirim
22/05/20 16.33 - Yohxxxx: Melalui telpon pak
22/05/20 16.33 - Yohxxxx: Dijelaskan secara lisan
22/05/20 16.35 - Pulo Siregar: Itu tanggal brp. Spy nanti Saya masukkan
22/05/20 16.38 - Yohxxxx: Tanggal 8 mei email itu
22/05/20 16.39 - Yohxxxx: Email ke collection.care@cimbniaga.co.id
22/05/20 16.40 - Pulo Siregar: Maksud saya jawaban lisan mereka itu
22/05/20 16.41 - Yohxxxx: Sebentar pak
22/05/20 16.44 - Yohxxxx: Tanggal 13 mei
22/05/20 16.46 - Pulo Siregar: Ok
22/05/20 16.49 - Yohxxxx: <Media tidak disertakan>
22/05/20 16.49 - Yohxxxx: Saya rekam ternyata
22/05/20 16.50 - Pulo Siregar: Ok


23/05/20 09.41 - Yohxxxx: Pagi pak Pulo
23/05/20 09.45 - Yohxxxx: Menurut saya tidak usah terpaku dengan tawaran yg mereka berikan itu. Saya hanya melengkapi kronologis saja.
Pada prinsipnya pihak bank tidak mau tahu dan saya harus bayar.
23/05/20 11.38 - Pulo Siregar: Iya. Kita abaikan aja itu berarti
23/05/20 11.39 - Yohxxxx: Iya pak
23/05/20 11.40 - Pulo Siregar: Ok
23/05/20 16.49 - Yohxxxx: Pak Pulo jadi email suratnya atau ada perubahan lagi
23/05/20 16.53 - Pulo Siregar: Udh ga ada perubahan. Cuma mau scan lampiran nya dulu. Kalau ga malam ini besok allan dikirim
23/05/20 16.53 - Pulo Siregar: * akan
23/05/20 16.53 - Yohxxxx: Baik pak


24/05/20 15.42 - Pulo Siregar: Siang pak Yohxxxx. Surat yg via email udah saya kirim barusan. Cc ke pak Yohxxxx. Utk arsipnya di print dari email itu aja ya. Daripada ngirim2 pake gosend. Yg surat asli rencana hari selasa kami kirim ke direksinya.
24/05/20 15.48 - Yohxxxx: Siang pak Pulo, ya pak nanti saya print dari email bapak ga usah kirim pake gosend lagi
24/05/20 15.56 - Pulo Siregar: Okee
24/05/20 16.00 - Pulo Siregar: Yg surat ke direksi di print beberapa set. Spy kalau ada debt collector yg datang bisa dikasih ke mereka. Sekalian kalau pas ke polisi dikasih aja satu set ke penyidiknya spy mereka juga bisa ngikutin apa2 yg sudah kita lakukan. Bila perlu spy bisa mendorong penyidiknya utk mempercepat proses kasusnya
24/05/20 16.01 - Yohxxxx: Ok saya kasi ke pihak polisi juga nanti
24/05/20 16.01 - Yohxxxx: Jadi mereka lebih perhatian ya
24/05/20 16.06 - Pulo Siregar: Iya. Betul. Biar mereka juga merasa diawasi juga.
24/05/20 16.07 - Yohxxxx: Ooo ok2 pak


25/05/20 17.23 - Pulo Siregar: ‎IMG-20200525-WA0005.jpg (file terlampir)
25/05/20 17.25 - Pulo Siregar: Udh saya kirim ya. Yg besok sampe
25/05/20 17.26 - Yohxxxx: O ya bagus pak, kalau email sudah saya terima
25/05/20 17.27 - Yohxxxx: Nanti saya print out surat nya
25/05/20 17.27 - Pulo Siregar: Iya. Jadi yg via email kita kirim yg surat asli juga kita kirim. Spy ga ada alasan mereka menghindar
25/05/20 17.27 - Yohxxxx: Iya benar pak
25/05/20 18.34 - Pulo Siregar: Saya.mau buat artikel modus penipuan CIMB Niaga ini di Kompasiana. Keberatan ga kira2. Namanya nanti bisa kita samarkan. Spy semacam tekanan juga ini nanti ke CIMB Niaga
25/05/20 18.34 - Yohxxxx: Sama sekali tidak keberatan pak
25/05/20 18.36 - Pulo Siregar: Ok. Nanti kalau udh saya posting akan saya kasih linknya ya
25/05/20 18.36 - Yohxxxx: Ya pak saya tunggu
25/05/20 18.38 - Yohxxxx: Ini akan membuat bank tidak menyepelekan kepentingan dan privacy nasabah.
Kartu kredit itu ada karena saya dulu nasabah tabungan di CIMB NIAGA. Boleh dibilang bank sudah menerima profit dari saya sebagai nasabah.
Tapi setelah kejadian ini mereka ga ada rasa empati kepada saya sebagai korban penipuan , malah menyalahkan selalu karena meberjkan otp
25/05/20 18.45 - Yohxxxx: Nomor telpon mereka sudah di tiru untuk modus penipuan saja mereka tidak berusaha mendalami kasus nya, intinya ga mau tahu dengan kejadian yang menimpa nasabahnya.
25/05/20 18.46 - Pulo Siregar: Iya. Betul. Harusnya secara bersama2 utk menelusurinya. Itu nanti yg akan kita coba garis bawahi
25/05/20 18.46 - Yohxxxx: Dan kejadian terakhir dimana sms generator nya bisa mengeluarkan sms berisi transaksi padahal *kartu sudah diblokir permanen*
25/05/20 18.47 - Yohxxxx: Benar pak
25/05/20 18.48 - Pulo Siregar: Itulah makanya perlu kita kasih informasi ke direksinya. Spy direksinya tau ada masalah dibawah. Kalau ga ada informasi ke direksinya yg dibawah akan bisa main modus spt itu terus
25/05/20 18.49 - Yohxxxx: Benar sekali pak , apakah ada tikus/ oknum di dalam yg bermain.
25/05/20 19.37 - Yohxxxx: *sms navigator
25/05/20 19.51 - Yohxxxx: Dengan ditulisnya artikel juga agar jangan sampai ada korban2 penipuan selanjutnya.
25/05/20 20.02 - Pulo Siregar: Iya benar. Itu salah satu tujuan utamanya. Utk menyelamatkan calon2 korban lain yg sedang mereka incar
25/05/20 20.04 - Yohxxxx: Ya pak


26/05/20 11.46 - Pulo Siregar: Hati-hati Modus Penipuan dengan Menggunakan Nomor Mirip Card Center CIMB Niaga" https://www.kompasiana.com/pulosiregar/5ecbdb65097f36147e698d32/hati-hati-modus-penipuan-dengan-menggunakan-nomor-mirip-card-center-cimb-niaga
26/05/20 11.55 - Yohxxxx: Bagus sekali artikelnya pak 👍👍
26/05/20 12.21 - Pulo Siregar: 👍
26/05/20 14.11 - Yohxxxx: Pak saya forward email dari 14041
26/05/20 14.11 - Pulo Siregar: Ok
26/05/20 14.11 - Yohxxxx: Sudah saya email
26/05/20 14.13 - Pulo Siregar: Ok
26/05/20 14.16 - Yohxxxx: Surat tgl 21 mei 2020 , email tgl 26 mei
26/05/20 16.45 - Yohxxxx: Kalau membaca email itu intinya adalah transaksi berhasil karena paycode nya sesuai dan wajib bayar.
Padahal sanggahan ulang saya waktu itu kenapa bisa terjadi modus yang sama terulang yaitu muncul sms2 notifikasi lalu penelpon yang mengaku dari CIMB sedangkan kartu mereka sudah blokir.
Ibaratnya ini bicara dengan robot yang sudah diprogram.
26/05/20 16.46 - Pulo Siregar: Iya. Biarin aja dulu
26/05/20 16.46 - Yohxxxx: Iya pak
26/05/20 18.13 - Pulo Siregar: ‎IMG-20200526-WA0018.jpg (file terlampir)
26/05/20 18.14 - Pulo Siregar: Ini barusan ada tanggapan dari CIMB Niaga. Spt biasa. Akan berupaya mempertahankan dirinya. Kita akan tanggapi lagi.
26/05/20 18.16 - Yohxxxx: Dari direksi nya tidak mau menjawab ya
26/05/20 18.25 - Pulo Siregar: Direksinya kan belum. Krn baru nyampe hari ini. Besok atau lusa mungkin baru nyampe di meja direksinya. Itu nanti salah satu poin yg  akan  kita sampaikan ke mereka. Krn bisa aja mereka saling melindungi
26/05/20 18.26 - Pulo Siregar: Kita juga akan sampaikan bahwa kita akan menggunakan fasilitas mediasi ojk. Bila perlu pengadilan sederhana.
26/05/20 18.26 - Yohxxxx: Betul pak
26/05/20 18.26 - Yohxxxx: Mereka keliatan berlindung di 14041
26/05/20 18.28 - Pulo Siregar: Iya. Sementara kontribusi kesalahan mereka mengenai blokir kartu namun masih tetap aktif seolah mereka ga punya dosa
26/05/20 18.28 - Yohxxxx: Betul
26/05/20 18.29 - Yohxxxx: Jawaban mereka kan begitu selalu , otp sudah diberikan titik sudah
26/05/20 18.29 - Yohxxxx: Perlu ada yg buat mereka gerah sehingga mau muncul
26/05/20 18.31 - Yohxxxx: Nomor mereka ditiru juga seolah olah tutup mata, apakah mungkin sudah pernah terjadi hal yang sama di CIMB .
26/05/20 18.37 - Pulo Siregar: Itu nanti yg mau kita minta ojk yg minta penjelasan bagaiman mekanisme mereka melakukan investigasi. Kalau kita yg minta pasti mereka berkelit utk menghindar. Itu nanti yg kita ancam. Kalau gagal di ojk bisa di pengadilan sederhana
26/05/20 18.38 - Yohxxxx: Baik pak, saya serahkan kepada pak Pulo.
26/05/20 18.41 - Yohxxxx: Di pengadilan sederhana pada umumnya vonisnya apa ?
26/05/20 18.41 - Yohxxxx: Apakah tanggung renteng
26/05/20 18.43 - Pulo Siregar: Itu nanti yg kita perjuangkan. Kalau dalil kita kuat tentu hakim pengadilan juga akan mengabulkannya
26/05/20 18.43 - Pulo Siregar: Oh ya. Bukti waktu permintaan blokir itu ada ga ya
26/05/20 18.45 - Yohxxxx: Bukti rekaman tidak ada pak. Pada waktu saya telpon 14041 kalau saya tidak salah kartu tsb sudah dalam terblokir dan kemudian saya minta dipastikan bahwa sudah benar diblokir
26/05/20 18.48 - Yohxxxx: Pada tanggal 19 april dan 20 april saya minta semua kartu saya di CiMB diblokir.
Ada 1 kartu tambahan atas nama anak saya dan 1 kartu lagi yg sudah hangus menurut 14041 dan semuanya sudah diblokir.
26/05/20 18.48 - Pulo Siregar: Ok
26/05/20 18.48 - Yohxxxx: Ini tanggal 18 april pukul 20.30 malam pak sesudah kejadian penipuan
26/05/20 18.52 - Pulo Siregar: Dapat darimana itu tanggal sama jamnya
26/05/20 18.54 - Yohxxxx: Jadi waktu penipu itu telp kemudian saya telp juga 14041
26/05/20 18.54 - Yohxxxx: Sekitar di 20.20 - 20.30
26/05/20 18.56 - Yohxxxx: Saya tanya ke 14041 itu apakah ada transaksi di kartu kredit saya dan ternyata ada , saya langsung sadar ini penipuan
26/05/20 19.16 - Pulo Siregar: Itu utk transaksi yg mana
26/05/20 19.24 - Pulo Siregar: Berarti coba dipilah2 mana transaksi yg masih ada ketika sudah dilakukan pemblokiran.
26/05/20 19.26 - Yohxxxx: Saya telpon saja pak
26/05/20 19.26 - Pulo Siregar: Boleh


28/05/20 08.59 - Pulo Siregar: ‎IMG-20200528-WA0003.jpg (file terlampir)
28/05/20 09.00 - Pulo Siregar: Saya udh balas tanggapan dari CIMB Niaga kemarin. Saya forward juga ke email Yohxxxx
28/05/20 09.03 - Yohxxxx: Kita masih berhubungan dengan 14041 , kalau bagian collection setelah 3 bulan ya pak
28/05/20 09.04 - Pulo Siregar: Iya benar
28/05/20 09.06 - Yohxxxx: Jatuh tempo tagihan 5 juni kalau kita belum ada penyelesaian langkah selanjutnya gimana ?
28/05/20 09.09 - Pulo Siregar: Kalau itu saya kembalikan aja ke Yohxxxx. Mau bayar atau tidak. Jadi akan selalu ada plus minusnya dalam kondisi spt ini. Bisa aja dibayar sambil proses mediasi berjalan. Tapi kalau memang ada alokasi  dana utk itu.
28/05/20 09.09 - Pulo Siregar: Tapi kalau ga ada? Mau tidak mau ga bayar jadinya
28/05/20 09.11 - Yohxxxx: Saya lagi pertimbangkan hal ini pak , seandainya saya mencari dana dari saudara saya dulu tapi proses mediasi tetap berjalan
28/05/20 09.11 - Yohxxxx: Menurut pak Pulo gimana
28/05/20 09.24 - Yohxxxx: Kalau pengalaman pak Pulo bagaimana karena saya belum pernah alami hal seperti ini, tapi saya minta bantu bapak untuk menyelesaikan
28/05/20 09.27 - Pulo Siregar: Seperti yg pernah saya ceritakan biasanya memang tetap mereka bayar dulu utk mencegah black list. Cuma biasanya ga terlalu besar. Krn paling sejutaan tiap bulan. Cuma kalau ini kan bisa 5 jt an
28/05/20 09.28 - Pulo Siregar: Atau kita tunggu dulu aja dulu sampai tgl 5. Barangkali ada kebijakan baru setelah ada komunikasi via 140141 ini
28/05/20 09.28 - Yohxxxx: Boleh pak Pulo
28/05/20 16.43 - Pulo Siregar: ‎IMG-20200528-WA0035.jpg (file terlampir)
28/05/20 16.44 - Pulo Siregar: Ini barusan dapat tanggapan lagi dari CIMB Niaga. Udh mulai takut mereka. Sampai mohon kesediaan menunggu hasil kordinasi ke bagian terkait.
28/05/20 17.29 - Yohxxxx: Betul pak
28/05/20 17.30 - Yohxxxx: Apa maksudnya pemilik kartu kredit suruh menghubungi mereka ?
Saya kan sudah berikan Surat Kuasa kepada pak Pulo
28/05/20 17.36 - Pulo Siregar: Maksudnya kalau ingin mengetahui perkembangannya aja. Kalau soal itu ga ada yg salah. Jadi meskipun sudah dikasih kuasa masih tetap bisa menjalankan hak-haknya
28/05/20 17.37 - Yohxxxx: Ooo ok
28/05/20 17.40 - Yohxxxx: Mereke mulai berpikir krn ada “ancaman” tindak lanjut .
28/05/20 17.43 - Yohxxxx: Saya rasa belum perlu menghubungi 14041 karena sudah dapat dari pak Pulo
28/05/20 17.54 - Pulo Siregar: Iya. Ga usah.  Biarin aja nanti mereka yg menghubungi dulu.
28/05/20 17.54 - Yohxxxx: Ya pak


02/06/20 08.50 - Yohxxxx: Pagi pak Pulo, sudah ada perkembangan lanjut?
02/06/20 08.51 - Pulo Siregar: Belum. Krn kita disuruh nunggu berarti kita tunggu aja dulu. Batas waktunya bisa 14 hari memang sesuai aturan ojk
02/06/20 08.51 - Yohxxxx: Ooo ok pak
02/06/20 08.51 - Yohxxxx: Tanggal 5 ini batas pembayaran tagihan
02/06/20 08.52 - Yohxxxx: Sebaiknya bagaimana apakah bayar dicicil atau gimana pak?
02/06/20 08.52 - Pulo Siregar: Kalau dicicil kan belum ada patokan cicilannya brp
02/06/20 08.53 - Yohxxxx: Betul,
02/06/20 08.53 - Yohxxxx: Minimum payment belum perlu dulu?
02/06/20 08.56 - Pulo Siregar: Minimum paymentnya brp
02/06/20 08.56 - Yohxxxx: Sebentar saya cek
02/06/20 09.07 - Yohxxxx: Rp 1,640,574
02/06/20 09.10 - Pulo Siregar: Kalau ada dana gpp dibayar dulu aja. Sambil menunggu perkembangan lebih lanjut.
02/06/20 09.11 - Yohxxxx: Saya bayarkan minimum payment dulu pak ?
02/06/20 09.15 - Pulo Siregar: Ya udh gpp. Nanti kita bisa bilangin utk mencegah history negatif di bi checking. Bukan bermaksud mau mengakui transaksi sepanjang belum ada kejelasan dari pihak CIMB NIAGA
02/06/20 09.17 - Yohxxxx: Betul pak
02/06/20 09.18 - Yohxxxx: Sambil dipantau terus. Apabila saya sudah bayarkan minimum saya akan beritahu pak Pulo juga. 
Saya nanti bayar di tanggal 5 nya saja
02/06/20 09.19 - Pulo Siregar: Ok


05/06/20 09.10 - Yohxxxx: Pagi pak Pulo
05/06/20 09.10 - Yohxxxx: Hari ini saya mau bayar minimum payment nya
05/06/20 09.17 - Pulo Siregar: Ok
05/06/20 09.18 - Pulo Siregar: Bukti bayarnya dikumpulin aja dulu
05/06/20 09.18 - Yohxxxx: Ya pak
05/06/20 09.18 - Yohxxxx: Blum ada kabar lagi dari mereka ya
05/06/20 09.20 - Pulo Siregar: Belum.
05/06/20 11.43 - Yohxxxx: Sudah saya bayarkan minimum payment
05/06/20 11.57 - Pulo Siregar: Ok
05/06/20 11.58 - Yohxxxx: Saya simpan aja bukti tf nya ya pak
05/06/20 12.02 - Pulo Siregar: Iya


08/06/20 08.45 - Yohxxxx: Pagi pak Pulo
08/06/20 08.45 - Yohxxxx: Apakah sudah ada perkembangan?
08/06/20 08.51 - Pulo Siregar: Belum. Kita tunggu setelah 14 hari kerja aja dulu. Setelah itu baru kita surati lagi dengan tembusan OJK
08/06/20 08.52 - Yohxxxx: Sekitar tanggal 11 juni ya
08/06/20 08.52 - Yohxxxx: Ok pak
08/06/20 08.55 - Pulo Siregar: Iya. Kita lebihin aja dikit. Jadi sekitar tgl 15
08/06/20 08.57 - Yohxxxx: Ok


10/06/20 17.44 - Yohxxxx: Sore pak tadi dari CIMB NIAGA telp namanya ibu Leli .
Dia membahas ttg laporan saya dan saya bilang juga ada email dari Lembaga Bantuan Mediasi Nasabah
10/06/20 17.45 - Yohxxxx: Saya katakan permintaan dari kita adalah pembayaran 50% atau dicicil sebanyak 60x .
Tapi jawaban dia akan diusahakan cicilan 12x
10/06/20 17.52 - Pulo Siregar: Yah cicilan 12 x sama juga bohong. Dicatat aja ya setiap ada komunikasinya. Ga dikasih tau kita justeru nungggu jawaban tertulis mengenai jawaban finalnya spt apa? Soalnya kalau Ga ada jawaban lagi kita akan minta ngadu ke ojk ga dibilangin spt itu?
10/06/20 18.48 - Yohxxxx: Saya bilang agar menghubungi ke pak Pulo
10/06/20 18.49 - Pulo Siregar: Iya benar. Gitu aja
10/06/20 18.49 - Pulo Siregar: Kalau cicilan 12 sama aja itu pelecehan
10/06/20 18.51 - Yohxxxx: Ya benar , saya bilang kita minta pembayaran 50% krn bukan pihak nasabah saja tapi bank juga ada tanggung jawab , atau pembayaran dicicil 60x
10/06/20 18.52 - Yohxxxx: Atau mungkin pak Pulo perlu mengirimkan email kenapa pihak Lembaga Mediasi Nasabah tidak dihubungi
10/06/20 18.53 - Yohxxxx: Karena kan saya sudah memberikan kuasa.
Mereka ini sebenarnya sudah tahu email dari bapak cuma mau menghindar dan langsung ke saya
10/06/20 18.53 - Yohxxxx: Juga surat kepada direksi
10/06/20 18.53 - Yohxxxx: Tadi saya tanyakan surat ke direksi sudah diterima ibu itu jawab sudah
10/06/20 18.55 - Pulo Siregar: Memang org ini selalu spt itu.  Mau coba2 terus
10/06/20 18.58 - Yohxxxx: Inti pembicaraan tadi saya sudah katakan permintaan kita apa dan ibu itu jawab tidak bisa begitu paling saya usahakan 12 bulan tanpa bunga itupun kalau bisa.
Dan saya tanyakan kenapa bisa keluar sms2 terus padahal kartu sudah di blokir katanya karena mereka pikir saya masih mau pakai kartu kredit itu. Gak masuk akal jawabannya
10/06/20 18.59 - Yohxxxx: Sebaiknya pak Pulo mengirimkan email untuk meminta penjelasan dan kenapa pihak Lembaga Mediasi Nasabah tidak dihubungi
10/06/20 19.02 - Pulo Siregar: Nanti pas ngirim surat kedua aja. Yg Dengan tembusan OJK. Hari senin rencana kalau sampai jumat ga ada balasan lagi dari mereka
10/06/20 19.18 - Yohxxxx: Ini ada rekaman pembicaraan nya berhasil saya kirim ya
10/06/20 19.19 - Yohxxxx: <Media tidak disertakan>
10/06/20 19.20 - Pulo Siregar: Ok. Nanti saya pelajari dulu
10/06/20 19.49 - Yohxxxx: Ok
10/06/20 20.00 - Yohxxxx: Panggilan suara tak terjawab
10/06/20 22.33 - Yohxxxx: ‎IMG-20200611-WA0000.jpg (file terlampir)
10/06/20 22.33 - Yohxxxx: Tulisan saya di surat pembaca Kompas dimuat juga
10/06/20 22.34 - Yohxxxx: ‎IMG-20200611-WA0001.jpg (file terlampir)


11/06/20 08.37 - Pulo Siregar: Ok. Mantap👍
11/06/20 08.38 - Yohxxxx: Mudah2 an bisa membantu


12/06/20 10.29 - Yohxxxx: <Media tidak disertakan>
12/06/20 10.30 - Yohxxxx: Barusan dari ibu leli bank niaga menghubungi saya
12/06/20 10.36 - Yohxxxx: Saya minta ketemu dgn pihak bank niaga nya bertemu bersama untuk membicarakan hal ini
12/06/20 10.37 - Yohxxxx: Saya dan pak Pulo
12/06/20 10.41 - Yohxxxx: Saya telp bisa pak
12/06/20 10.42 - Pulo Siregar: Boleh..silakan
12/06/20 12.58 - Yohxxxx: Saya kemarin dapat telp dari 021 14000
12/06/20 12.58 - Yohxxxx: ‎IMG-20200612-WA0003.jpg (file terlampir)
12/06/20 12.59 - Yohxxxx: Sama kan bedanya ga pakai +
12/06/20 13.01 - Yohxxxx: Ini call center bank mandiri yang telp saya untuk verifikasi mengenai perubahan no hp
12/06/20 13.02 - Yohxxxx: Bapak bandingkan dgn no yang saya terima dari penipuan , 95% mirip
12/06/20 13.14 - Pulo Siregar: Iya benar
12/06/20 13.16 - Yohxxxx: Mereka menyangkal dan ga berusaha mengusut sampai terjadi lagi penelpon kedua kali ya pak
12/06/20 13.17 - Pulo Siregar: Iya. Dan mereka juga ga ada usaha utk memberi warning ke nasabah2nya
12/06/20 13.18 - Yohxxxx: Nah itu sekaligus menjadi tugas pengamat masalah kartu kredit untuk mengingatkan kepada orang lain agar jangan jadi korban selanjutnya. 
Karena dari pihak Bank nya sendiri tenang2 saja
12/06/20 13.20 - Pulo Siregar: Betul


15/06/20 08.57 - Yohxxxx: Pagi pak
15/06/20 09.20 - Pulo Siregar: Pagi
15/06/20 09.22 - Yohxxxx: Sudah ada perkembangan pak?
15/06/20 09.24 - Pulo Siregar: Ke saya ga ada. Berarti kita surati lagi dengan tembusan ojk
15/06/20 09.26 - Yohxxxx: Saya juga belum terima email
15/06/20 09.28 - Pulo Siregar: Harusnya tagihan udh masuk ya
15/06/20 09.29 - Yohxxxx: tanggal cetak nya bulan lalu tgl. 16 , jadi besok mungkin
15/06/20 09.39 - Pulo Siregar: Iya. Coba kita lihat dulu. Spy bisa jadi tambahan lampiran surat kita ke ojk
15/06/20 09.41 - Yohxxxx: Ok pak


18/06/20 09.17 - Yohxxxx: Pagi pak Pulo
18/06/20 09.19 - Pulo Siregar: Pagi
18/06/20 09.20 - Yohxxxx: Puji Tuhan pak
18/06/20 09.20 - Yohxxxx: <Media tidak disertakan>
billing tagihan cimb niaga juni 2020.pdf
18/06/20 09.28 - Pulo Siregar: Iya. Puji Tuhan. Berarti udh mereka potong sebagian ya. Jadi tinggal hanya 11 jt an.
18/06/20 09.29 - Yohxxxx: Bener kan ya
18/06/20 09.33 - Pulo Siregar: Nanti kita suratin lagi aja CIMB niaganya utk ngucapin terima kasih. Telah ngasih win2 solution
18/06/20 09.34 - Yohxxxx: Betul pak , dan pak Pulo juga melanjutkan artikelnya di Kompasiana menjelaskan penyelesaian yg baik dari pihan bank CIMB NIAGA
Nanti saya minta dikirim linknya kalau pak Pulo sudah buat
18/06/20 09.35 - Pulo Siregar: Ok. Pelajaran berharga juga buat pak Yohxxxx spy hati2 utk kedepannya. Soalnya limitnya besar.  Bisa menggoda oknum2 penipu
18/06/20 09.36 - Yohxxxx: Saya akan lebih berhati hati pak.
Dan saya juga mengevaluasi diri kenapa bisa terjadi penipuan
18/06/20 09.37 - Yohxxxx: Dan yg penting penipu dan komplotan harusnya bisa digulung supaya tidak timbul korban baru
18/06/20 09.41 - Pulo Siregar: Iya..coba kita lihat aja kerja pihak kepolisian. Tapi saya juga yakin ga akan mereka kerjakan itu. Kecuali ada daya daong dorongnya. Tapi biarin aja spt itu
18/06/20 09.42 - Yohxxxx: Kepolisian rasanya ga ada tindak lanjut dari mereka
18/06/20 09.44 - Yohxxxx: Saya sudah buat laporan sesuai kejadian yg dialami dan tidak mengada ada.
18/06/20 10.07 - Pulo Siregar: Iya. Biarin aja. Kalau mau kita bisa desak terus. Tapi kalau tanpa ngasih sesuatu akan sia2 aja. Bahkan banyak cerita sudah ngasih aja tetap aja hasilnya ga sesuai harapan
18/06/20 10.10 - Yohxxxx: Betul pak


19/06/20 16.35 - Yohxxxx: Kalau mereka ga mau ikut tanggung jawab fight aja lah pak Pulo
19/06/20 16.36 - Yohxxxx: Kalau ga ada ikut prihatin dgn musibah yg dialami nasabah
19/06/20 16.37 - Yohxxxx: Kan kita bukan ga mau bayar sama sekali
19/06/20 21.07 - Yohxxxx: <Media tidak disertakan>
billing tagihan 5289 8777 bulan juni 2020.pdf
19/06/20 21.08 - Yohxxxx: pak Pulo coba lihat , tagihan 6000 saja mereka beri interest (bunga)
19/06/20 21.12 - Yohxxxx: di bank lain biaya materai sd Rp 10,000 tidak menjadi interest
19/06/20 21.16 - Yohxxxx: tagihan 6000 itu dari sisa tagihan dulu , skrg mereka tagih interest . sepertinya mereka ini sedang nyari kesalahan
19/06/20 21.23 - Yohxxxx: <Media tidak disertakan>
billing tagihan 4579 7206 bulan mei 2020.pdf
19/06/20 21.23 - Yohxxxx: ini billing bulan mei
19/06/20 21.48 - Yohxxxx: Sudah saya bayar Rp 10,000 dan saya email penutupan kartu permanen.


20/06/20 09.33 - Yohxxxx: Pagi pak Pulo
20/06/20 09.46 - Pulo Siregar: Pagi
20/06/20 09.51 - Yohxxxx: Saya bisa telp?
20/06/20 09.58 - Pulo Siregar: Via wa aja ya. Soalnya. Lagi ada zoom meeting nih. Seminar
20/06/20 09.59 - Yohxxxx: Ooo ok
20/06/20 09.59 - Yohxxxx: Ya nanti lagi aja pak
20/06/20 10.00 - Yohxxxx: Santai aja pak , kalau sudah selesai saja pak Pulo
20/06/20 12.26 - Yohxxxx: Saya mau tukar pikiran dgn pak Pulo.
Tawaran ibu itu 12 bulan kan lbh bagus drpd sebelumnya.
Bagi saya lebih cepat urusan ini beres lebih baik krn jadi pikiran.
Kalau aja mereka kasih tawaran 36 bulan lbh ringan lagi atau 24 bulan juga bisa mungkin gpp.
Terus terang saya awam urusan nego kartu kredit begini.
Kalau pak Pulo punya strategi ya gpp tapi saya tidak memaksakan bapak.
Mungkin pak Pulo bisa bijaksana melihat situasinya nanti.
20/06/20 12.28 - Yohxxxx: Sekarang ini kartu2 kredit saya tutup cuma sisa 1 buat dipakai sehari hari aja.
Udah kapok urusan dgn bank
20/06/20 15.26 - Pulo Siregar: Yg pertama, kalau soal tawaran 12 bulan lebih bagus dari sebelumnya, itu salah besar.  Ini Kan kartu kredit. Udh di setting utk maksimal 12 bulan kalau ga ada lagi pemakaian.  Emang mereka bisa maksa spy bayarnya hanya 3 bulan atau 6 bulan misalnya? Ini kan bukan kta yg dari awal sudah ditetapkan jangka waktunya. Namun demikian pada akhirnya tetapkan Yohxxxx yg ambil keputusan yg lebih baik. Krn pak Yohxxxx sendiri yg lebih tau kondisi keuangannya. Kalau saran saya lebih baik jalan normal aja. Sesuai biling tagihan. Spy tidak ada kesan menerima tawaran baik dari oknum itu. Dan bilangin aja ga usah nelpon2 lagi kalau hanya nawar2in spt itu.
20/06/20 15.29 - Pulo Siregar: Sekalian spy mereka jangan terlalu pd dulu. Dengan kita jalanin normal justeru mereka akan takut. Mereka bisa menganggap kita lagi ngumpulin bukti2
20/06/20 15.33 - Yohxxxx: Kalau pembayaran full wah berat sekali pak
20/06/20 15.32 - Yohxxxx: Panggilan suara tak terjawab
20/06/20 15.34 - Yohxxxx: Ya pak
20/06/20 15.34 - Yohxxxx: Saya telp bisa ?
20/06/20 15.38 - Yohxxxx: Mereka pikir saya bisa ditekan
20/06/20 16.10 - Pulo Siregar: Saya lagi bawa kendaraan nih. Krn pas lagi lampu merah aja bisa respons.
20/06/20 16.11 - Yohxxxx: Nanti saja pak Pulo
20/06/20 16.11 - Yohxxxx: Drive safely
20/06/20 16.11 - Pulo Siregar: Ga ada hak mereka utk minta bayar full
20/06/20 16.11 - Yohxxxx: Iya
20/06/20 16.12 - Pulo Siregar: Justeru kalau bayar full akan membuat mereka langsung merasa lega
20/06/20 16.12 - Yohxxxx: Betul
20/06/20 18.08 - Yohxxxx: Tagihan nanti mau dibayarkan brp dulu pak?
20/06/20 18.13 - Pulo Siregar: Sesuai tagihan minimum  aja dulu paling
20/06/20 18.15 - Yohxxxx: Dilebihkan sedikit dari tagihan minimum ya
20/06/20 18.15 - Yohxxxx: Nah nanti kalau timbul interest begitu gimana pak
20/06/20 18.20 - Pulo Siregar: Memang itu udh konsekwensi kalau bayar. Kalau ga bayar sama sekali bisa ga ada interest. Cuma bi checkingnya nanti yg jadi masalah
20/06/20 18.23 - Yohxxxx: Tapi nanti goal kita yg bayar 50% atau cicilan 60x kira2 gimana pak
20/06/20 18.35 - Pulo Siregar: Iya. Tapi yg kalau 11 jt an sesuai biling yg kemarin tidak ada perubahan kita ikutin yg itu aja
20/06/20 18.36 - Yohxxxx: Nah benar itu
20/06/20 18.37 - Yohxxxx: Nanti kita liat perkembangan pertemuan bapak dgn mereka


21/06/20 10.41 - Yohxxxx: Pagi pak 
Apakah benar kalau tagihan kartu kredit yg macet itu mereka bisa dapat potongan sampai 50% . Langkahnya bagaimana sehingga mereka bisa dapat diskon sampai 50% ?
21/06/20 10.58 - Pulo Siregar: Itu dapat informasi dari mana?
21/06/20 10.58 - Yohxxxx: Lihat sms2 yg suka masuk
21/06/20 10.58 - Yohxxxx: Apakah benar ya itu
21/06/20 12.06 - Pulo Siregar: Modus semua itu
21/06/20 12.06 - Pulo Siregar: Lihat di web saya aja korban modus2 spt itu
21/06/20 12.07 - Yohxxxx: Ooo walah malah bahaya itu
21/06/20 12.11 - Yohxxxx: Nanti dalam pertemuan itu pak Pulo nego kan :
1. Haircut atau potongan berapa dari total tagihan , atau
2 . Cicilan , kalau bisa 36 boleh pak atau kalau bisanya sampai di 24 bulan ya sudah terima saja pak

Ini usulan saya
21/06/20 12.16 - Yohxxxx: Cicilan tanpa bunga pak
21/06/20 12.28 - Pulo Siregar: Ok
21/06/20 12.31 - Yohxxxx: Tq


22/06/20 09.50 - Yohxxxx: Pagi pak Pulo
22/06/20 09.50 - Yohxxxx: Barusan ybs sudah hubungi saya
22/06/20 09.52 - Yohxxxx: Tempat pertemuan di Gedung Menara Sentraya lt.29 Pasar Raya Blok M.
Head office customer care
No telp nya 5460555 ext 77300

Pertemuan hari Rabu , jam nya belum ditentukan
22/06/20 09.54 - Pulo Siregar: Ok. Diminta jam brp nya aja
22/06/20 09.55 - Pulo Siregar: Kalau bisa jam 2 an.
22/06/20 09.57 - Yohxxxx: Ok nanti saya sampaikan hari nya hari rabu
22/06/20 15.10 - Yohxxxx: Sore pak Pulo
22/06/20 15.18 - Pulo Siregar: Sore
22/06/20 15.21 - Yohxxxx: Saya telpon bisa pak?
22/06/20 15.41 - Yohxxxx: Tadi bilangnya selasa bisa tidak krn rabu ada anggota tim investigasi yg berhalangan.
Saya bilang besok tidak bisa krn skrg sedang di bandung dan baru besok sore ke jkt
22/06/20 17.41 - Pulo Siregar: Boleh silakan


23/06/20 09.29 - Yohxxxx: Pagi pak , jadwalnya hari jumat jam 10.00 atau 14.00
Sore ini akan dikabarin lagi jam berapa
23/06/20 09.44 - Pulo Siregar: Ok. Dibilangin jam 14 aja ya
23/06/20 09.45 - Yohxxxx: Ok nanti saya beri tahu


24/06/20 09.36 - Pulo Siregar: Pak Yohxxxx. Saya ada tugas dadakan ke luar kota sampai hari minggu. Jadi utk jadwal hari jumat ke CIMB Niaga ga bisa. Kalau mereka konfirmasi bilangin aja ke minggu depan ya
24/06/20 09.37 - Yohxxxx: Hari apa jadi pastinya pak
24/06/20 09.39 - Pulo Siregar: Selasa atau rabu
24/06/20 09.39 - Yohxxxx: Sudah dekat ke akhir bulan ya pak
24/06/20 09.40 - Pulo Siregar: Masalahnya apa ya kira2 kalau dekat ke akhir bulan
24/06/20 09.41 - Yohxxxx: Pembayaran jatuh tempo tgl 6 juli gpp ya
24/06/20 09.42 - Yohxxxx: Kemarin saya juga dapat email mengenai kartu yg satunya.
Mereka bilang menunggu hasil investigasi padahal billing sudah mereka terbitkan
24/06/20 09.43 - Pulo Siregar: Iya gpp. Krn  kartu kredit menganut tanggal jatuh tempo bukan menganut akhir bulan
24/06/20 09.44 - Yohxxxx: Jadi pastikan saja hari selasa jam brp pak nanti saya coba hubungi ibu itu
24/06/20 09.44 - Pulo Siregar: Jam 2
24/06/20 09.45 - Yohxxxx: Saya hubungi dulu
24/06/20 10.09 - Yohxxxx: No telp tidak bisa masuk
24/06/20 14.40 - Yohxxxx: Baru saja dari bank hubungi jadwal hari jumat jam 15.00
24/06/20 14.42 - Yohxxxx: Perubahan ke hari selasa sudah saya sampaikan
24/06/20 14.45 - Yohxxxx: Saya bilang tidak ada perubahan jadwal lagi hari selasa.
24/06/20 15.07 - Pulo Siregar: Oke


25/06/20 19.37 - Yohxxxx: <Media tidak disertakan>
Surat an Yohxxxx Winitanijaya.pdf
25/06/20 19.37 - Yohxxxx: Surat dari CIMB Niaga
25/06/20 19.37 - Yohxxxx: Sore pak Pulo
25/06/20 19.53 - Pulo Siregar: Sepertinya udh sesuai dengan harapan pak Yohxxxx. Tinggal konfirmasi aja. Kalau misalnya pak Yohxxxxnya udh ok ga perlu harus datang lagi. Tinggal diokein aja spy mereka terbitkan persetujuan tertulis sama jadwal pembayaran cicilannya
25/06/20 19.54 - Yohxxxx: kalau disini 12 bulan
25/06/20 19.55 - Yohxxxx: Menurut pak Pulo bagaimana apakah bisa di nego kan seperti yang semula ?
25/06/20 19.56 - Pulo Siregar: Menurut saya 24 bulan masih bisa. Cuma krn pak Yohxxxx bilang spy cepat beres jadi yg 12 bulan itu agak lebih sesuai
25/06/20 19.57 - Yohxxxx: Diusahakan minimal 24 bulan saja pak
25/06/20 19.57 - Yohxxxx: Kalau 12 bulan berat
25/06/20 20.04 - Pulo Siregar: Ya udh. Berarti dijadwalkan ketemu yg hari selasa itu aja. Atau kalau ga bisa dihubungi via telpon sesuai nomor yg diberikan itu..Tinggal diminta aja spy 24 bulan
25/06/20 20.07 - Yohxxxx: Email ini baru masuk hari ini, kemarin yg hubungi bu Icha karena bu Leli sedang cuti katanya dan mestinya hari ini saya dikonfirmasi . 
Jadi besok saya telpon saja untuk konfirmasi pertemuan hari selasa jam 14.00 (setelah jam istirahat)
25/06/20 20.10 - Yohxxxx: Pak Pulo kan mau bertemu dengan mereka untuk 2 hal yaitu 
1. potongan tagihan karena pihak bank juga mestinya ikut bertanggung jawab 
2. Atau cicilan 0% selama 36 bulan cuma kalau bisanya 24 bulan ya gpp
25/06/20 20.17 - Yohxxxx: kalau dari suratnya yang tandatangan adalah Customer Experience Head dan Customer Care Head. Jadi ini kesempatan bapak untuk bisa bertemu dengan pimpinannya dan berbicara.
25/06/20 20.22 - Pulo Siregar: Oke
25/06/20 20.23 - Yohxxxx: Ya pak
25/06/20 20.23 - Yohxxxx: besok saya telpon untuk konfirmasi waktu nya kembali
25/06/20 20.24 - Pulo Siregar: Oke


26/06/20 08.36 - Yohxxxx: Pagi pak Pulo , mau konfirmasi untuk hari selasa jam 14 (setelah jam istirahat) tidak ada perubahan lagi ya.
Kalau ok  saya mau telpon ke bank niaga.
26/06/20 08.42 - Pulo Siregar: Ok.
26/06/20 08.43 - Pulo Siregar: Oh ya. Cuma misalnya pas komunikasi bisa ada tawaran sesuai permintaan yg 36 atau 24 bulan itu gpp langsung diputuskan aja. Dengan catatan dibuatkan persetujuan tertulisnya spy ada pegangan kita. Lazim kok mereka mengeluarkan spt itu. Kami udh sering dapat
26/06/20 08.46 - Yohxxxx: Betul harus dipegang tertulis pak.
Dan pembayaran ya sudah dilakukan kan harus diperhitungkan juga sebagai pembayaran ?
Kemudian bunga yg timbul dihilangkan juga ya pak
26/06/20 08.47 - Pulo Siregar: Iya betul. Nanti dari daftar jadwal pembayarannya itu Nanti akan kelihatan semua rinciannya
26/06/20 08.48 - Pulo Siregar: ‎IMG-20200529-WA0020.jpg (file terlampir)
No. Kartu Kredit 5289 1900 0297 9334
26/06/20 08.48 - Yohxxxx: Ya pak, point pentingnya kalau mereka berikan sesuai permintaan bapak , segala bunga minta dihapuskan
26/06/20 08.49 - Pulo Siregar: Spt ini nanti contohnya
26/06/20 08.49 - Yohxxxx: Ooo bisa 60 bulan ya pak
26/06/20 08.49 - Yohxxxx: Mantap sekali
26/06/20 08.50 - Yohxxxx: Pak bisa telp sebentar
26/06/20 08.51 - Yohxxxx: Kalau saya sendiri pak disuruh milih mendingan bayar langsung dengan haircut
26/06/20 08.52 - Yohxxxx: Seperti billing statement yg 11 jt an itu kalau pak Pulo bisa usahakan itu lebih baik. Jadi bayar langsung selesai
26/06/20 08.57 - Pulo Siregar: Ok. Nanti kita lihat kemungkinannya.
26/06/20 08.58 - Yohxxxx: Baik pak
26/06/20 11.23 - Yohxxxx: Pak suratnya mereka kirimkan ke alamat saya. Apakah mau saya kirimkan ke bapak ?
26/06/20 11.27 - Pulo Siregar: Surat yg ini maksudnya? Kalau itu maksudnya ga usah dikirim. Udh cukup yg ada di wa
26/06/20 11.28 - Yohxxxx: Ok
26/06/20 11.32 - Yohxxxx: Tadi pagi jam 9 saya sudah telpon bu Leli untuk pertemuan hari selasa jam 14 .
26/06/20 15.33 - Yohxxxx: Sore pak , sudah konform dari pihak banknya hari selasa jam 14
26/06/20 15.35 - Pulo Siregar: Ok


29/06/20 17.26 - Yohxxxx: Proses sanggahan transaksi KartuKredit CIMBNiaga 4579xxxxxxxx7206 sbsr Rp.32800475 telah selesai,namun transaksi tetap menjadi beban pemegang kartu.Info14041
29/06/20 17.26 - Yohxxxx: Sore pak , barusan sms masuk
29/06/20 18.00 - Pulo Siregar: Ok
29/06/20 18.20 - Yohxxxx: Panggilan suara tak terjawab
29/06/20 18.21 - Yohxxxx: Malam pak Pulo saya telp sebentar ya
29/06/20 20.03 - Yohxxxx: Alamat pertemuan besok :
Menara Sentraya Lantai 29
(Pasar Raya Blok M).
Dengan bu Leli
29/06/20 20.28 - Pulo Siregar: Ok
29/06/20 20.29 - Yohxxxx: Pak bisa telp bentar?
29/06/20 20.36 - Yohxxxx: Kalau mereka menanyakan sampaikan saya ada di bandung , ada keperluan.

30/06/20 15.04 - Pulo Siregar: Siang pak Yohxxxx. Kami udh selesai barusan dari CIMB Niaga. Jadi solusinya bisa dicicil 36 bulan tanpa bunga. Nanti akan mereka buatkan skim cicilannya. Mungkin 2 tiga hari ini setelah selesai mereka buatkan skim cicilannya akan menghubungi pak Yohxxxx. Yg diangsur 3 kali itu ternyata benar. Yg 11 jt an per bulan. Krn katanys versi mereka sesuai permintaan pak Yohxxxx. Tapi akhirnya itu akan mereka batalkan sesuai hasil pembicaraan kami tadi. Tadi mereka ada 3 org. Bu Leli, atas bu Leli sama pak Rizal bagian investigasi.

30/06/20 15.05 - Yohxxxx: Siang pak
30/06/20 15.05 - Yohxxxx: O ya ok
30/06/20 15.05 - Yohxxxx: Bisa saya telp pak Pulo?
30/06/20 15.05 - Pulo Siregar: Boleh silakan


03/07/20 11.34 - Yohxxxx: ‎IMG-20200703-WA0005.jpg (file terlampir)
03/07/20 11.34 - Yohxxxx: Sudah dikirim kartu pengganti , skema cicilan belum dikasih
03/07/20 11.48 - Pulo Siregar: Menyusul mungkin. Atau dimotivasi dulu spy bisa nanti masuk setoran angsuran bulanan. Nanti kalau ada komunikasi dengan mereka diingatin aja spy belanja online diblokir
03/07/20 11.50 - Yohxxxx: Ok pak dan saya juga nanti minta yg sudah dibayar mengurangi dari tagihan
03/07/20 11.53 - Pulo Siregar: Oh iya tentu. Jadi yang awalnya pasti kurang dari yg 33 jt an itu
03/07/20 11.54 - Yohxxxx: Ok , kita tunggu skemanya seperti apa
03/07/20 11.55 - Pulo Siregar: Iya. Hasil.pembicaraan waktu itu juga spt itu
03/07/20 11.56 - Yohxxxx: Ok pak
03/07/20 11.56 - Yohxxxx: Mestinya mereka mengikuti kesepakatan bersama


07/07/20 14.03 - Pulo Siregar: Siang pak Yohxxxx. Udh gimana perkembangan skim cicilannya. Udh dikasih?
07/07/20 14.05 - Yohxxxx: Siang pak , sampai skrg belum ada kabar lanjutan.
Info paling akhir adalah katanya mau dibuat cicilan sebanyak 36x 
Dan uang yg sudah saya bayarkan saya pertanyakan masuk ke pos mana
07/07/20 14.05 - Yohxxxx: Cicilan 36x itu kan bunga 0% ya
07/07/20 14.22 - Pulo Siregar: Oh belum ada ya. Mungkin masih di proses  di internal mereka.
07/07/20 14.24 - Pulo Siregar: Kalau yang yg sudah masuk tentu pasti mengurangi saldo utang. Tapi ga semuanya langsung mengurangi utang pokok. Krn waktu itu masih ada bunga. Yg bunga 0 persen itu setelah posisi terakhir. Krn sistem kan ga bisa diputar ulang
07/07/20 14.25 - Pulo Siregar: Jadi misalnya utang pokok waktu itu 33 jt. Lalu asa pembayaran misalnya 2 jt. Tapi krn waktu itu masih ada bunga dan bunganya misalnya 500 rb kasih Yg mengurangi pokok 1.500.000 dengan demikian utang pokoknya menjadi 31.500.000
07/07/20 14.25 - Pulo Siregar: Nanti yg dari 31.500.000 ini nanti yg dicicil selama 36 bln dengan bunga 0%
07/07/20 14.27 - Yohxxxx: Ooo saya maunya ga ada bunga lagi pak
07/07/20 14.28 - Yohxxxx: Jadi total tagihan dikurangi pembayaran kemudian dibagi jumlah bulan
07/07/20 14.29 - Yohxxxx: Kan kita waktu itu sedang dalam proses jadi bunga itu harusnya ga ada
07/07/20 14.43 - Pulo Siregar: Kalau itu ga mungkin terjadi. Krn waktu pembayaran sesuai biling pasti sudah langsung didistribusikan pokok dan bunga. Makanya tadi saya bilang ga mungkin sistem diputar ulang kembali. Kalau itu nanti dipertahankan pasti akan mentok. Jangan2 krn pak Yohxxxx mempertahankan spt itu Makanya jadi ga diterbitkan skim cicilannya
07/07/20 14.46 - Yohxxxx: Kalau setahu saya pak bunga begitu masih bisa dikoreksi
07/07/20 14.54 - Pulo Siregar: Jadi maksudnya kalau misalnya krn alasan teknis   pihak banknya ga bisa atau ga mau koreksi pak Yohxxxx tetap harus tetap mempertahankan harus koreksi?
07/07/20 15.21 - Yohxxxx: Maksudnya pak Pulo itu gimana ?
07/07/20 15.22 - Yohxxxx: Klu menurut saya kan brp jumlah yg harus saya bayar dikurangi yg sudah dibayarkan dibagi 36.
Atau berapa pokok yg harus dibayarkan dibagi 36 kemudian dikurangi uang yang sudah saya bayarkan
07/07/20 15.23 - Yohxxxx: Nah kalau hitung bunga lagi buat apa karena kan ini kesepakatan bersama
07/07/20 15.27 - Pulo Siregar: Kesepakatan itu dibuat sesuai kondisi terakhir outstanding yg ada. Kalau bicara solusi patokannya adalah outstanding terakhir sesuai data yg ada di sistem bank. Jadi kita ga bisa memaksakan kehendak sesuai cara berpikir kita. Namanya juga mencari jalan keluar. Win win solution. Dimana2 juga Kalau bicara win win solution itu didasarkan pada kondisi terakhir yang ada. Apalagi harus menyesuaikan  dengan sistem.
07/07/20 15.28 - Pulo Siregar: Emang total yg sudah dibayar pak yohannes udh brp
07/07/20 15.29 - Yohxxxx: Minimum payment sesuai dengan billing pada waktu itu Rp 1,6... saya lupa belakangnya
07/07/20 15.34 - Pulo Siregar: Kalau jumlahnya katakanlah 1.7 jt itu mungkin ada alokasi bunga sebesar 700 rb an. Jadi kalau menurut pak Yohxxxx seperti apa perlakuannya
07/07/20 15.48 - Yohxxxx: Pak Pulo gini aja nanti saya tanyakan ke pihak banknya , karena kalau kita berandai andai sendiri jawabannya juga tidak pasti
07/07/20 15.50 - Pulo Siregar: Oke
07/07/20 21.24 - Yohxxxx: Kepada Yth. Bapak/Ibu Nasabah CIMB Preferred, 

CIMB Niaga tidak pernah meminta data pribadi Nasabah dan OTP yang dikirimkan ke Nasabah. Untuk menindaklanjuti adanya modus penipuan melalui nomor telpon +622114041 yang mengatasnamakan CIMB Niaga, mohon untuk tidak ditanggapi dan tidak memberikan informasi data pribadi karena bukan merupakan aktivitas dari CIMB Niaga. Jika ada kecurigaan yang dialami, Nasabah dapat menghubungi Preferred Assistant melalui telpon di 1500800 (24/7) dan Whatsapp Chat di 08111500800. Terima kasih.

07/07/20 21.24 - Yohxxxx: Sepertinya nasabah2 bank CIMB NIAGA sedang diincar
07/07/20 21.26 - Yohxxxx: Ini kiriman dari teman saya
07/07/20 21.47 - Pulo Siregar: Iya. Udh ada saya posting di kompasiana korban nasabah CIMB Niaga.
07/07/20 21.47 - Yohxxxx: Yg baru ini pak ?
07/07/20 21.49 - Pulo Siregar: Oh  udh pernah saya kasih tau ya. Saya pikir belum
07/07/20 21.50 - Yohxxxx: Kalau yg baru lagi belum
07/07/20 21.50 - Yohxxxx: Setau saya yg case saya
07/07/20 21.50 - Yohxxxx: Itu nasabah preffered sepertinya
07/07/20 21.50 - Pulo Siregar: Belum ada. Tadinya rencana yg mau ucapin terima kasih itu. Jadi dibatalin. Nanti aja kalau udh keluar skim cicilan itu
07/07/20 21.51 - Yohxxxx: O ya itu pak Pulo sudah info
07/07/20 21.51 - Yohxxxx: Kalau ini baru
07/07/20 21.51 - Yohxxxx: Saya dapat dari kawan saya
07/07/20 21.53 - Pulo Siregar: Ini baru mereka ngasih informasi setelah kita pertanyakan kemarin apa upaya2 mereka utk mencegah kasus spt ini terulang lagi
07/07/20 22.01 - Yohxxxx: Bisa jadi
07/07/20 22.01 - Yohxxxx: No telpnya beda lagi ya
17/07/20 21.24 - Yohxxxx: Malam pak
17/07/20 21.25 - Yohxxxx: <Media tidak disertakan>
billing tagihan 7206 bln juli 2020.pdf
17/07/20 21.26 - Yohxxxx: Pesan ini dihapus
17/07/20 21.28 - Yohxxxx: Pesan ini dihapus


18/07/20 11.09 - Pulo Siregar: Udh ada penjelasan belum mengenai ini
18/07/20 11.14 - Yohxxxx: Billing diterima hari jumat malam
Jadi hari senin saya mau minta penjelasannya pak
18/07/20 11.17 - Pulo Siregar: Oke
18/07/20 11.19 - Yohxxxx: Juga 1 kartu lain yg sudah saya bayar biaya materai nya yg berbunga.
Saya minta kartu itu ditutup dan mereka masih mengelak alasannya investigasi belum selesai


22/07/20 21.11 - Yohxxxx: Malam pak Pulo
Penjelasan dari bu leli: tagihan bulan juli ini ada lebih 554710
Di lembar ke-2 ada interest 257754 menurutnya sudah di koreksi. 
Jadi untuk bulan depan ada lebih bayar 554710 + 257754 = 812464
Dan bulan berikutnya lagi tagihan 32800475/36= 911124
22/07/20 21.17 - Pulo Siregar: Ok
22/07/20 21.46 - Yohxxxx: Sedang sibuk pak?
22/07/20 21.47 - Yohxxxx: Saya telp bisa?
22/07/20 22.13 - Yohxxxx: ‎IMG-20200722-WA0012.jpg (file terlampir)
22/07/20 22.14 - Yohxxxx: Harian Kompas 21 juli


23/07/20 09.22 - Pulo Siregar: Iya. Seperti biasa. Tanggapannya hanya normatif2 aja
23/07/20 09.23 - Yohxxxx: Betul pak ,
23/07/20 09.23 - Yohxxxx: Kalau menurut mereka ada oknum org dalam yg terlibat?
06/08/20 10.14 - Yohxxxx: ‎IMG-20200806-WA0002.jpg (file terlampir)
06/08/20 10.14 - Yohxxxx: Pagi pak Pulo
06/08/20 10.16 - Pulo Siregar: Pagi. Tksh ya udh ditransfer fee mediasinya
06/08/20 10.16 - Yohxxxx: sama2 pak

*****

Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
  • Kisah | Membantu Nasabah Menyelesaikan Kredit Macetnya 1156 - CIMB Niaga

Trending Now